ANALISIS ASPEK PENILAIAN DAN KINERJA PENERAPAN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) PADA PROYEK KONSTRUKSI

Niswatun, Huriah (2024) ANALISIS ASPEK PENILAIAN DAN KINERJA PENERAPAN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) PADA PROYEK KONSTRUKSI. Other thesis, Universitas Islam Al-Azhar.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf - Published Version

Download (579kB)
[thumbnail of INTISARI.pdf] Text
INTISARI.pdf - Published Version

Download (11kB)
[thumbnail of BAB 1.pdf] Text
BAB 1.pdf - Published Version

Download (75kB)
[thumbnail of BAB 2.pdf] Text
BAB 2.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (474kB)
[thumbnail of BAB 3.pdf] Text
BAB 3.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (684kB)
[thumbnail of BAB 4.pdf] Text
BAB 4.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (314kB)
[thumbnail of BAB 5.pdf] Text
BAB 5.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (10kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (73kB)

Abstract

Kegiatan utama dari K3 berkaitan dengan upaya mengidentifikasi,
mengevaluasi, mengsubsidi dan melakukan pengendalian resiko bahaya. Kegiatan
ini bertujuan untuk membentuk sistem keselamatan dan kesehatan kerja yang
lebih memperhatikan tenaga kerja, manajemen keselamatan, dan kondisi
lingkungan di tempat kerja agar dapat mengurangi risiko penyakit dan kecelakaan
yang mungkin terjadi. Objek penelitian ini yaitu pada Pembangunan Gedung
Asrama Bapelkes Mataram dengan tujuan untuk menganalisa bobot penilaian
dalam menentukan kinerja penerapan aspek-aspek k3 pada proyek kontruksi dan
menganalisa ranking tingkat kinerja penerapan aspek-aspek K3.
Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode analisa deskiptif
dibantu dengan software SPSS 25 dalam pengujian hasil analisisnya. Penelitian
menunjukan bahwa jawaban reponden dari kuesioner tentang pelaksanaan K3
adalah sebesar 1% responden menjawab pilihan 1, sebesar 3% responden
menjawab pilihan 2, sebesar 8% responden menjawab pilihan 3, sebesar 60%
responden menjawab pilihan 4, dan 28% responden menjawab pilihan 5.
Dari hasil analisis ini dapat disimpulkan bahwa bobot tertinggi yaitu pada
indikator Penggunaan Alat Pelindung Diri (APD) untuk kepentingan kesehatan
dan keselamatan pekerja memiliki bobot sebesar 95%. Hasil perhitungan
persentase kuesioner bisa di simpulkan bahwa nilai rata-rata yang didapat sebesar
87% terhadap total keseluruhan skor penilaian dari responden. Dengan demikian
penerapan aspek aspek K3 pada proyek Gedung Asrama Bapelkes Mataram sudah
Baik.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > TH Building construction
T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Sipil > Skripsi
Depositing User: Ms Fentia Ariestalia Hartini
Date Deposited: 13 Sep 2024 08:35
Last Modified: 13 Sep 2024 08:35
URI: http://repository.unizar.ac.id/id/eprint/788

Actions (login required)

View Item
View Item