TATALAKSANA ANESTESI DAN REANIMASI PADA OPERASI OTITIS MEDIA EFUSI

Dharmayanti, Dewa Ayu Putu Diah (2019) TATALAKSANA ANESTESI DAN REANIMASI PADA OPERASI OTITIS MEDIA EFUSI. JURNAL KEDOKTERAN, 5 (1). pp. 165-178. ISSN e-ISSN 2620-5890, p-ISSN 2460-9749

Full text not available from this repository.

Abstract

Operasi Telinga, Hidung dan Tenggorokan (THT) adalah operasi yang paling umum dilakukan dan sangat sering membutuhkan ahli bedah dan anestesi untuk berbagi ruang kerja yang sama. Karenanya komunikasi antara kedua pihak sangat penting. (George, 2014) Prosedur telinga-hidung-tenggorokan (THT) merupakan prosedur yang unik dikarenakan antara anestesiologis dan operator berbagi jalan nafas. Pengelolaan anestesi pada pasien berpusat pada pengaturan jalan nafas. Kerjasama dan komunikasi antara operator dan anestesiologis menjadi lebih penting dibanding pembedahan pada wajah dan leher.( Donlon, 2000). Myringotomymerupakan tindakan pembedahan pada membrane timpani, untuk mengeluarkan tekanan berlebih didalam telinga tengah yang diakibatkan oleh supurasi cairan atau tekanan udara. (Dorland, 2006)

Item Type: Article
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Fakultas Kedokteran > Profesi Dokter
Depositing User: LPPM Unizar
Date Deposited: 15 Jul 2023 03:51
Last Modified: 15 Jul 2023 03:51
URI: http://repository.unizar.ac.id/id/eprint/588

Actions (login required)

View Item
View Item